- Buat Page orientation menjadi Landscape dan beri warna (Format - Page)
- Buat Frame bintang dengan cara menyusun bentuk bintang disekeliling kartu
- Buat tulisan Merry Christmas dengan menggunakan Fontwork
- Buat Pohon Natal dan Boneka Salju
- Ketikkan Teks dengan menggunakan Text yang terdapat pada toolbar drawing
Cara Pembuatan Pohon Natal :
- Pertama, buat persegi panjang tegak untuk batang dari Pohon Natal, dan beri warna coklat
- Lalu buat segitiga dengan berbeda ukuran, buat yang lebar untuk bagian bawahnya
- Susun segitiga - segitiga tersebut menjadi serupa pohon natal
- Blok susunan segitiga tersebut lalu gabungkan menjadi satu dengan cara merge (klik kanan - shape - merge)
- Setelah digabungkan, beri warna hijau susunan segitiga tersebut dan taruh diatas persegi panjang coklat yang tadi telah dibuat
Cara Pembuatan Boneka Salju :
- Buatlah 2 buah lingkaran yang ukurannya berbeda
- Susun kedua lingkaran tersebut agar serupa dengan boneka salju
- Blok lingkaran tersebut dan gabungkan (klik kanan - shape - merge)
- Setelah digabungkan, buat 2 buah lingkaran kecil sebagai mata
- Untuk topi, buat segitiga siku-siku dengan basic shape "Right Triangle" dan buat bentuk diamond
- Lalu potongkan sisi siku-siku segitiga dengan diamond (diamond harus berada di depan segitiga) untuk membuat bagian bawah topi yang memanjang kesamping
- Setelah itu buat diamond lagi dan gabungkan hasil potongan yang tadi
- Setelah itu taruh topi diatas kepala boneka salju.
~^o^~
Tidak ada komentar:
Posting Komentar